Pemuda Sukses Dengan Digital

Di era milenial kali ini banyak sekali pemuda yang memanfaatkan androidnya hanya untuk sekedar bermain game. Di era seperti ini kita dapat memiliki potensi besar dalam mengolah media sosial secara bijak dan menjadikan pemuda yang berhasil! Salah satu media yang banyak di minati anak anak seperti Youtube, instagram, Facebook, dll. Disini kita dapat memanfaatkan peluang usaha tersebut untuk menghasilkan uang atau penghasilan sendiri. Seperti contoh apl Youtube yang sudah membuat banyak sekali orang orang sukses dengan aplikasi ini. Bagaimana caranya, berikut caranya:

1. Niat yang kuat

Semua perlu diawali dengan niat yang tulus. Dengan niat yang sejalan inshaAllah akan mudah melewatinya

2. Dukungan dari diri sendiri dan orang tua/teman/sahabat

Hal ini sangat penting karna menentukan nilai proses yang kita lakukan selama ini. Dengan ini kita dapat menjadikan semua dukungan itu menjadi motivasi menjadi seorang Kreator Muda

3. Doa dan berusaha

Dari segi aspek spiritual doa sangatlah penting dan pokok, hanya Tuhan YME yang dapat menentukan apakah diri kita sukses, dan juga tidak lupa di imbangi dengan berdoa.

4. Setidaknya trampil dan rajin

Hal ini sangat dibutuhkan dalam sebuah proses menjadi seorang yang berkecimbung di dalam dunia elektronik terutama Youtube. Kita harus memiliki ide, gagasan, dan rajin dalam membuat konten.

5. Semangat dan tidak mudah putus asa

Agar menjadi pemuda yang sukses tentulah kita memiliki semangat untuk menggapai cita cita, entah bagaimanapun kita melakukanya. Dan jika konten kita belum di terima netizen jangan putus asa begitu saja, dunia ini luas Guyss!!

Tinggalkan komentar